Pelatih Inter Miami Javier Mascherano penuh puja-puji terhadap Lionel Messi, salah satu pemainnya yang juga pernah jadi rekan satu timnya di masa lalu.
Seorang nenek melamar Lionel Messi saat laga Inter Miami Vs Palmeiras di Piala Dunia Antarklub. Nenek itu membawa poster yang berisi 'Messi Will You Marry Me?"
Pemain ikonik Argentina Lionel Messi berharap bisa kembali ke Camp Nou di masa depan. Messi menjalani momen-momen terbaik di dalam kariernya bersama Barcelona.