Sepakbola
Pembuktian Kapasitas 'Nyonya Tua'
Sudah lebih dari satu bulan Juventus tidak mengenyam kemenangan. Tiga angka atas Maccabi Haifa akan menjadi pelecut 'Si Nyonya Tua' untuk dapat keluar dari tren negatif tersebut.
Rabu, 21 Okt 2009 11:10 WIB







































