Hari pertama pemberlakuan ganjil-genap dalam sistem penilangan untuk DKI Jakarta sudah dimulai. Ada pengguna jalan yang belum tahu mengenai pemberlakuan ini.
Koalisi PKB, Nasdem dan Demokrat dikabarkan retak. Demokrat diisukan hengkang dari koalisi yang mengusung Dadang Supriatna dan Sahrul Gunawan di Pilbup Bandung.