Ada berita menghebohkan dari Hollywood tapi bukan skandal artis ternama. Melainkan Amazon resmi caplok MGM senilai USD 8,5 miliar atau sekitar Rp 121,6 triliun.
Badai PHK di sektor teknologi belum berakhir. Alphabet, perusahaan induk Google kabarnya akan memberhentikan sekitar 10.000 karyawan yang berperforma buruk.
Bupati Ipuk bersama dengan 16 kepala daerah lain se-Indonesia bertolak ke Singapura. Mereka ditunjuk Kemenkominfo mengikuti Digital Leadership Academy.