detikSport
Bikin Rekor, Pegolf Rookie Memimpin
Ricky Barnes baru tahun ini terjun di PGA Tour, namun di hari ketiga US Open 2009 dia berhasil memecahkan rekor turnamen. Hasil yang membuat pegolf 28 tahun itu untuk sementara memimpin.
Minggu, 21 Jun 2009 05:14 WIB







































