Partai Golkar urung mengumumkan Cagub DKI Jakarta yang akan mereka usung di Pilkada nanti hari ini. Rencananya pengumuman akan dilangsungkan tiga hari dari sekarang.
Di hadapan ratusan kader, Ketum PD Anas Urbaningrum memberi sinyal mendukung Nachrowi Ramli maju menjadi cagub DKI Jakarta. Anas meminta kader mensukseskan Pemilu Kada DKI Jakarta.
Partai politik yang tidak memenuhi persyaratan 30 persen calon anggota legislatif perempuan pantas diberi sanksi. Wakil Sekjen Partai Golkar Nurul Arifin berharap RUU Pemilu mengatur sanksi tersebut.
Sekjen DPR Nining Indra Saleh siang ini diperiksa sebagai saksi untuk terdakwa M Nazaruddin. Nining lebih banyak ditanya tentang larangan rangkap jabatan anggota dewan.
Partai Keadilan Sejahtera menggelar Rapat Koordinasi Nasional di Wilayah Timur Indonesia dengan mengusung tema 'Bekerja dalam Kebhinekaan untuk Kejayaan Bangsa', di hotel Grand Clarion, Makassar.
Mantan Menteri Pembangunan Desa Tertinggal (PDT) Lukman Edy menyatakan siap mencalonkan diri sebagai Gubernur Riau periode 2013-2018. Lukman juga siap bersaing dengan tokoh-tokoh politik gaek dalam Pemulikada tahun depan.
Pendiri dan deklarator PD membantah adanya skenario protes di tingkat DPD dan DPC PD. Terutama menyangkut suara keras mantan pengurus DPD atau DPC soal money politics di kongres PD Bandung tahun 2010 silam.
Pendiri dan deklarator PD membantah ada skenario protes di DPD dan DPC PD. Terutama menyangkut suara keras mantan pengurus DPD atau DPC soal praktek money politics dalam Kongres PD di Bandung pada 2010 silam.