detikTravel
Pedang, Mantel & Gigi Nabi Muhammad Ada di Istana Ini
Turki memiliki beraneka bangunan yang membuat traveler seperti berada di sebuah kisah dongeng, termasuk ketika Anda berkunjung ke Topkapi Palace. Di istana ini, tersimpan pedang, mantel dan gigi Nabi Muhammad SAW.
Kamis, 12 Des 2013 12:50 WIB







































