detikNews
Al-Qaeda di Yaman Mengklaim Bertanggung Jawab Atas Penembakan Charlie Hebdo
Kelompok Al-Qaeda di Yaman mengklaim bertanggung jawab atas serangan di kantor majalah satir Prancis, Charlie Hebdo. Disebutkan bahwa serangan itu sebagai balasan atas penghinaan Nabi Muhammad.
Rabu, 14 Jan 2015 17:59 WIB







































