Panitia Prakarsa Persahabatan Indonesia-Palestina yang diusung Pengurus Pusat Muhammadiyah berhasil mengumpulkan dana sebesar Rp 474,4 juta dalam acara Malam Amal Kemanusiaan untuk Palestina.
Negara Islam Irak dan Suriah ISIS merupakan kelompok jihadis yang aktif di Irak dan Suriah. Di Indonesia juga ada pengikutnya. Bagaimana kelompok ini berkembang?
Pimpinan Pusat Muhammadiyah berhasil mengumpulkan dana sebesar Rp 474,4 juta dalam acara Malam Amal Kemanusiaan untuk Palestina. Jumlah ini kemungkinan akan terus bertambah karena sumbangan bakal diserahkan pasca Idul Fitri.
Alumni angkatan 2001 Pondok Moderm Arrisalah Slahung Ponorogo Jawa Timur yang berbasis di Jakarta prihatin dengan kondisi Palestina. Mereka menggalang dana melalui gerakan Century for Gaza.
Komite Nasional untuk Rakyat Palestina (KNRP) menyampaikan sumbangan uang dari rakyat Indonesia senilai Rp 4,5 miliar untuk Gaza. Penyerahan dana yang bekerjasama dengan Adara Internasional Relief ini dilakukan pada Minggu (20/7) lalu.
Warga Palestina kembali menjadi korban serangan militer Israel di Gaza. Tujuh warga Gaza hari ini tewas dalam serangkaian serangan udara dan gempuran tank-tank Israel di dekat kota Khan Yunis, Gaza selatan.
Indonesia mengecam keras serangan membabi buta Israel terhadap bangsa Palestina terutama di Jalur Gaza dan meminta agar hak asasi manusia bangsa Palestina dilindungi.
Masyarakat Indonesia banyak yang unjuk suara terkait perang Israel-Palestina. Ketua PBNU Said Aqil Siradj meminta agar Nahdliyyin tidak terseret dalam arus konflik termasuk di wilayah Timur-Tengah tersebut.