Pelukis Indonesia ini membuat lukisan makanan yang terlihat super nyata. Menggunakan cat air, ia menggambar pempek, sate lilit, kerak telor, hingga rendang!
Kapuas Hulu yang berbatasan langsung dengan Malaysia punya kuliner khas, yaitu kerupuk basah. Bentuknya seperti pempek. Kira-kira bagaimana ya cara membuatnya?