detikNews
Saring Calon Kapolri, Kompolnas Libatkan KPK, Komnas HAM & PPATK
Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) akan melibatkan KPK, Komnas HAM dan PPATK dalam menjaring calon Kapolri. 3 Lembaga ini dilibatkan untuk menjamin calon Kapolri nanti tidak terlibat pidana dan penyimpangan.
Kamis, 26 Agu 2010 16:40 WIB







































