detikNews
Bom Tewaskan Sembilan Warga Sipil Afghanistan
Ledakan bom menewaskan sembilan warga sipil yang akan menghadiri acara pernikahan di Afghanistan utara. Bus mereka hancur akibat ledakan tersebut. Termasuk di antara para korban adalah seorang anak dan enam perempuan.
Minggu, 16 Jan 2011 22:34 WIB







































