Operator tur kecewa melihat artis Ria Ricis liburan di Danau Kakaban sementara wisatawan yang mereka bawa dilarang masuk ke danau yang sedang ditutup itu.
Pakar Transportasi Darmaningtyas tidak sepakat dengan langkah pelebaran jalan hingga pembangunan jalan tol baru sebagai solusi mengatasi macet di Puncak, Bogor.