detikNews
Beda Tim Jokowi Vs Prabowo soal 'Stuntman' Penyampaian Visi-Misi
Tim Prabowo meminta pasangan calon di pilpres datang langsung mensosialisasi visi-misi. Sedangkan tim Jokowi memilih untuk mengirimkan timses.
Rabu, 02 Jan 2019 06:25 WIB







































