detikNews
Korporatisasi Swasta
Bagi sebagian orang, korporatisasi berarti memisahkan kekayaan dan pengaturan. Kekayaan pribadi dipisahkan, dipindahkan ke dalam sebuah badan hukum yang disebut korporat, tetapi bagi sebagian orang, pemisahan ini tidak betul-betul terpisah sehingga korporasinya tak ubahnya seperti usaha dagang warung.
Kamis, 27 Jan 2005 13:12 WIB







































