Francesco Bagnaia tampil gemilang di sesi latihan bebas ketiga MotoGP Emilia Romagna. Rider Pramac Racing itu jadi yang tercepat dan memecahkan rekor sirkuit.
Sekjen parpol bertemu dengan Menko Polhukam-Mendagri terkait Pilkada. Dalam pertemuan itu, sekjen parpol sepakat tak ada penggalangan massa saat Pilkada.
Menko Polhukam Mahfud Md bersama Mendagri Tito Karnavian akan bertemu dengan para sekjen parpol hari ini. Pertemuan itu untuk membahas persiapan Pilkada 2020.
Mendagri Tito Karnavian menunjuk 4 pejabat di lingkungan Kemendagri sebagai Plt 4 Gubernur untuk menggantikan calon petahana yang cuti kampanye Pilkada 2020.