detikNews
Tersangka Bom Boston Berniat ke New York Untuk Berpesta Usai Pengeboman
Kakak beradik tersangka bom Boston diyakini berniat untuk pergi ke New York, AS usai serangan bom Boston pada 15 April lalu. Keduanya akan pergi ke kota Manhattan untuk berpesta.
Kamis, 25 Apr 2013 10:48 WIB







































