Ketum PKB Muhaimin Iskandar sudah meminta Presiden Jokowi tidak mengizinkan Mensos Khofifah maju Pilgub Jatim 2018. Namun Khofifah masih dilirik partai lain.
PDIP Banyuwangi resmi mendaftarkan Abdullah Azwar Anas sebagai salah satu calon di Pilgub Jatim. Formulir pendaftaran Anas diserahkan ke DPP PDIP Jatim.
La Nyalla Mattalitti masuk radar bursa cagub Jatim Gerindra. La Nyalla masuk dalam radar karena memiliki kedekatan dengan partai pimpinan Prabowo Subianto itu.
Hilangnya Khofifah dari radar cagub PKB tak terlepas dari kegagalannya meraih kursi Jatim 1 pada Pilgub lampau. Lebih baik, Khofifah fokus jadi menteri saja.