Pemain-pemain kelas 1992 telah menorehkan sejarah di Manchester United. Jesse Lingard ingin generasinya bisa meniru pendahulunya itu dengan meraih banyak trofi.
Tim nasional Inggris dinilai punya potensi bagus, dengan para pemain muda berkualitasnya. Tapi masih terlalu dini untuk tim 'Tiga Singa' memenangi Piala Dunia.
Manchester United dinilai bakal kesulitan jika saat ini hendak merekrut pemain kreatif, karena mereka takkan berminat dengan gaya main timnya Jose Mourinho.
Berbicara soal komposisi pemain, Manchester United dan Manchester City punya kekuatan yang sama. Kata Ian Wright, perbedaan keduanya hanya pada sang manajer.
Manchester United menelan kekalahan 1-2 saat menjamu Sevilla di lanjutan Liga Champions. Kesalahan taktik Jose Mourinho yang membuahkan hasil negatif itu.
Rio Ferdinand mengkritik habis penampilan Manchester United saat disingkirkan Sevilla. Mantan kapten MU itu juga mempertanyakan strategi Jose Mourinho.