MA menyatakan cap Partai Komunis Indonesia (PKI) kepada orang atau parpol tidak dibenarkan karena menimbulkan kebencian. Yang menyebarluaskan bisa dipenjara.
Pemerintah menyiapkan sederet insentif untuk menyembuhkan sektor pariwisata yang babak belur dihantam virus corona. Salah satunya anggaran untuk promosi.
Wali Kota Bogor Bima Arya mengatakan tantangan Kota Bogor saat ini semakin banyak, salah satunya penduduk Kota Bogor akan bertambah menjadi 1,5 juta jiwa.