Pasien Infertilitas Dominasi Andrologi RSU Soetomo
Infertilitas adalah keluhan terbanyak dari pasien yang berobat di poli andrologi RSU dr Soetomo Surabaya. Prevalensinya mencapai 50 persen.
Senin, 06 Agu 2007 09:09 WIB







































