detikInet
Fujifilm X-Pro1 Diklaim Setara Kamera Full Frame
Fujifilm merilis kamera mirrorless dengan harga yang terpaut jauh dari kamera lain di kategori sama. Dipatok dengan harga belasan juta rupiah, Fujifilm X-Pro1 diklaim memiliki kualitas yang menyaingi kamera full frame.
Rabu, 11 Jan 2012 16:31 WIB







































