detikHealth
Kanker Pita Suara, Pria Ini Jalani Cangkok Tenggorokan Pertama di Dunia
Tim bedah dari Polandia baru-baru ini berhasil mengembalikan kemampuan bernapas, bicara dan menelan dari seorang pasien yang mengalami kanker pita suara. Transplantasi alias cangkok tenggorokan pertama di dunia pun dilakukan.
Kamis, 07 Mei 2015 16:38 WIB







































