Tidak jauh dari Old Quarter, Hanoi, Vietnam, ada Danau Hoan Kim yang besar. Selain ramai dikunjungi oleh wisatawan lokal dan asing, danau ini juga menyimpan legenda. Kura-kura raksasa dipercaya menjaga pedang Raja Le Loi.
Warga Tecoma, sebuah kota kecil di luar Melbourne, Australia, terus melancarkan aksi protes menentang pembangunan restoran cepatsaji McDonald di daerah itu. Para warga berjanji akan terus melawan dengan cara sendiri.
Menyingkat sejarah panjang momentum musik Indonesia beberapa dekade, kisah perkembangan musik alternatif dari yang ekstrem hingga pop dan folk berkembang secara memberangsangkan beberapa tahun belakangan. Mengutip tulisan di dalam feature “TOKOH SENI TEMPO 2013” majalah Tempo edisi Januari 2013, ada lebih dari seratus album yang dirilis.
Bunga Edelweiss selalu menjadi perhiasan dari gagahnya Gunung Gede dan Pangrango. Dengan kecantikannya, tak heran banyak pendaki yang tergoda pesona padang Edelweiss di Suryakencana.
Berhubung libur Tahun Baru China akan segera datang, tidak ada salahnya untuk berlibur ke Semarang. Kelenteng Sam Poo Kong di Semarang saat Imlek tentu akan meriah. Jangan lewatkan juga destinasi lain dan wisata kuliner.
Wah ada-ada saja pengalaman yang dialami oleh aktor Andrew Lincoln. Serial TV 'The Walking Dead' yang tengah diganderungi banyak pemirsa juga membawa pengalaman 'tak enak' bagi pemeran Rick Grimes itu.
Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Prabowo Subianto berbicara soal sosok yang akan menjadi Ibu Negara jika berhasil memimpin Indonesia tahun 2014. Prabowo juga bercerita soal kecintaannya pada kopi dan soal peternakan kuda miliknya.
Beragam destinasi dan budaya dimiliki Kabupaten Banyuwangi. Karena itu Bupati Abdullah Azwar Anas terus mendorong potensi daerahnya lebih dikenal dan dikunjungi.
Tak hanya perkampungan warga yang akan dibuat tematik oleh Pemprov DKI Jakarta. Bahkan tempat nongkrong pun juga berkonsep tematik. Lapangan IRTI di Monas dan gedung UKM di Waduk Melati, Jakarta Pusat, akan menjadi pilot project.