Komunitas Mahasiswa Bandung asal Subang berunjuk rasa di depan kantor Kejati Jabar, Jalan Martadinata, Selasa (22/3/2011). Mereka mendesak Kejati Jabar segera menangkap Bupati Subang Eep Hidayat yang tersandung dugaan kasus korupsi upah pungut.
Unjuk rasa mahasiswa di depan Kampus Universitas 17 Agustus (Untag) Surabaya dibubarkan polisi. Dalam aksi yang menuntut SBY dan Boediono mundur itu, mahasiswa membakar bendera Partai Demokrat.
Delapan tahun invasi Amerika Serikat ke Irak diperingati para mahasiswa sebagai hari anti imperialisme. Penyerangan ke Irak pada 20 Maret 2003 silam diperingati para mahasiswa dengan melakukan unjuk rasa di Konjen AS di Surabaya.
Mahasiswa Unair Surabaya kembali berunjuk rasa menolak kebijakan kenaikan Sumbangan Pengembangan Pelayanan Pendidikan (SP3). Dalam aksinya ini, sempat terjadi aksi dorong antara mahasiswa dengan pihak keamanan kampus.
Dua mantan diktator Argentina menjalani persidangan atas tuduhan penculikan 500 bayi. Bayi-bayi itu diambil dari ibunya ketika dilahirkan di unit persalinan rahasia.
Meskipun aksi unjuk rasa besar-besaran masih berlangsung di sejumlah wilayah di Libya, namun kondisi ibukota Tripoli dilaporkan berangsur normal. Kegiatan ekonomi mulai berjalan kembali, toko dan pasar mulai beroperasi kembali.
Aksi unjuk rasa di kantor Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA), Banda Aceh sempat ricuh. Aksi bakar ban di halaman kantor dibalas dengan aksi dorong oleh aparat polisi Dalmas.