detikHot
Nidji Ogah Geser Pamor Peterpan
Nidji tengah naik daun. Bahkan di malam penganugrahan MTV Indonesia 2006, band asal ibukota itu berhasil mengungguli Peterpan. Kendati tengah berjaya, Nidji tetap ogah dibilang menggeser pamor Peterpan.
Kamis, 09 Nov 2006 08:26 WIB







































