Seruan pemerintah untuk melakukan pemusnahan unggas disambut positif. Rencananya warga Matraman kan melakukan memusnahkan unggas milik mereka pada, 21 Januari.
Puluhan unggas milik warga RT 11 RW 04 Rejowinangun, Kecamatan Kotagede, Yogyakarta dimusnahkan secara massal. Unggas-unggas itu dibakar setelah diketahui positif H5N1.
Kebakaran yang melanda kapal feri KMP Lampung sudah dapat diatasi. Namun asap putih masih mengepul dari kapal itu. Petugas pun belum berani untuk naik dan memeriksa isi kapal.