Sepakbola
Pjanic Percaya Kans Scudetto Roma Masih Terbuka
Hingga pekan ke-24 Serie A, AS Roma masih tertinggal cukup jauh dari pemuncak klasemen Juventus. Kendati begitu, gelandang Roma Miralem Pjanic percaya bahwa Juventus tak akan melaju sendirian.
Senin, 17 Feb 2014 06:27 WIB







































