Kalau Paris punya Eiffel, di Kota Sapporo, Jepang juga punya landmark serupa, yaitu Menara Televisi. Belum sah ke Sapporo, kalau belum foto dengan menara ini.
Jalan Pahlawan Semarang, akan berubah menjadi arena kompetisi Gymkhana tingkat Asia hari Sabtu (22/7/2017) besok. Agya menjadi mobil resmi Gymkhana ini.
FIBA datang ke Indonesia, Selasa (4/7/2017). Selain bertemu Menpora Imam Nahrawi, mereka meninjau Istora Senayan dan Hall A di kompleks Stadion GBK, Jakarta.
Widi International Fishing Tournament (WIFT) 2017 siap digelar di Maluku Utara pada Oktober mendatang Disebut-sebut, sebagai turnamen mancing terbesar sedunia!