detikTravel
Bercanda dengan Si Imut Tarsius di Tandurusa
Setelah puas dengan Bunaken, sempatkanlah diri Anda ke Taman margasatwa Tandurusa di Bitung, Sulut. Bercandalah dengan satwa khas Sulawesi dari dekat, seperti tarsius, monyet, kuskus dan aneka burung yang indah di sana.
Rabu, 18 Jan 2012 12:02 WIB







































