Jamur shimeji Jepang banyak dijual segar dengan harga terjangkau. Jamur juicy umami ini bisa diolah menjadi sup, tumisan dengan udang atau dengan daging sapi.
Meskipun hanya berupa tahu putih saja, tetapi lauk ini rasanya gurih pedas. Tahu yang lembut digoreng setengah kering lalu dibumbui dengan bawang dan cabe.