detikNews
Perayaan Festival Kasada Khidmat, Warga Nekat ke Kawah Bromo
Puncak perayaan Festival Yadnya Kasada berlangsung khidmat. Ribuan pemeluk Hindu memenuhi Pura Luhur Poten Bromo yang terletak di antara Gunung Bromo dan Gunung Batok.
Kamis, 07 Sep 2006 10:42 WIB







































