detikNews
Selain Soal HP, Remaja Cilincing Ini Nekat Naik Sutet Karena Stres Menganggur
Ngambek dan langsung memanjat tower sutet di Cilincing, itulah yang dilakukan M Taufik (17) begitu tidak dibelikan HP baru oleh orangtuanya. Bukan itu saja rupanya yang mendorong Taufik nekat, tetapi jauh di balik itu pria yang mengenakan baju koko dan sarung kuning tersebut tengah stres.
Kamis, 12 Feb 2015 14:46 WIB







































