detikNews
Penyandang Tuna Netra Ini Semangat Ikut Lomba Tangkap Belut
Kemeriahan peringatan HUT ke-72 RI tidak hanya milik orang dengan fisik normal. Anak-anak penyandang tuna netra juga ikut merayakan berbagai lomba Agustusan.
Senin, 14 Agu 2017 13:03 WIB







































