Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menekankan pentingnya kesinambungan kebijakan fiskal, moneter, dan iklim investasi untuk mencapai pertumbuhan ekonomi 8%.
Pemkab Bogor raih penghargaan Cita Daerah Pekerjaan Layak dan Ekonomi Lokal. Bupati Rudy Susmanto diwakili oleh Bambang Widodo Tawekal dalam acara ini.
Outstanding utang pinjol di Indonesia tembus Rp 90,99 triliun, naik 22,16% YoY. Ekonom khawatir, utang konsumtif tekan daya beli dan pertumbuhan ekonomi.