Polisi menangkap polisi gadungan hingga mengaku-ngaku anggota BIN inisial WK (29) di Cilebut, Bogor. WK diduga menipu warga dengan kerugian capai ratusan juta.
Kasus pembunuhan notaris, Sidah Alatas (60), terungkap sudah usai komplotan pembunuhnya ditangkap polisi. Ternyata, 'ada orang dalam' di balik pembunuhan Sidah.