Artis Jennifer Dunn dan sejumlah artis lainnya tidak memenuhi panggilan jaksa KPK menjadi saksi sidang kasus suap terdakwa Tubagus Chaeri Wardana alias Wawan.
Tiga mantan pejabat PT Asuransi Jiwasraya dijatuhi hukuman penjara seumur hidup. Majelis hakim memerintahkan JPU merampas sebagian aset milik ketiganya.