Bukan hanya investor amatir di AS yang berbondong-bondong berinvestasi saham yang dipromosikan di forum Reddit. Kini fenomena itu mulai populer hingga Eropa.
Diplomat Saudi, separatis Sikh atau pengusaha Teluk: sasaran serangan sekelompok peretas bayaran di Timur Tengah bersifat acak, menurut studi teranyar.