detikHot
Tumbuh Jadi Remaja Bikin Tina Toonita Sadar Harus Langsing dan Cantik
'Mamah bolo-bolo, papah bolo-bolo.' siapa yang tak kenal dengan penyanyi gendut nan menggemaskan Tina Toon. Kini, dara berusia 22 tahun itu kini 'bermetamorfosis' menjadi remaja yang langsing dan cantik dengan nama Tina Toonita.
Selasa, 17 Nov 2015 11:50 WIB







































