detikFinance
Paket Ito Intensif Dekati AB
Paket kandidat direksi BEI yang dipimpin Ito Warsito mulai melakukan kampanye bergilir ke anggota-anggota bursa (AB). Paket Ito berencana menggalang pertemuan dengan seluruh AB.
Selasa, 02 Jun 2009 08:25 WIB







































