Pengiriman 14 TKI Ilegal ke Malaysia Digagalkan
Pengiriman 14 orang ke Malaysia sebagai calon Tenaga Kerja Indonesia (CTKI) ilegal digagalkan polisi. Seorang Tekong atau orang yang mengumpulkan dan mengirim CTKI tersebut diamankan.
Senin, 28 Jan 2013 14:41 WIB







































