detikNews
DPR Tolak Campuri Konflik Partai
Meski dualisme kepengurusan partai jadi tren di kancah perpolitikan, namun belum berdampak pada kinerja anggota dewan. DPR minta konflik partai diakhiri.
Sabtu, 07 Mei 2005 18:11 WIB







































