detikNews
Seorang Duda Ditemukan Tewas Dengan Luka di Kepala
Warga Desa Kedung Sari, Kecamatan Kemlagi, Mojokerto mendadak geger. Suparno (70) ditemukan tewas dengan luka di bagian kepala belakang. Duda tanpa anak itu diduga dibunuh perampok yang mengincar uang hasil penjualan sapi.
Rabu, 11 Agu 2010 14:00 WIB







































