detikNews
Menlu AS John Kerry Dilarikan ke Rumah Sakit Gara-gara Kecelakaan Sepeda
Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) John Kerry mengalami kecelakaan saat bersepeda di perbatasan Prancis dengan Swiss. Petugas paramedis langsung menangani Kerry di tempat kejadian perkara.
Minggu, 31 Mei 2015 19:37 WIB







































