Kebab umumnya disnatap hangat. Namun, kebab Turki Baba Rafi memperkenalkan kebab beku. Ada 7 kebab varian kebab beku atau ‘frozen kebab’ yang bisa dibeli secara online melalui situs babarafionline.
Puluhan massa anggota Asosiasi Nata de Coco DIY mendatangi DPRD DI Yogyakarta. Mereka mengaku resah dengan pelarangan penggunaan pupuk ZA sebagai campuran pembuatan nata de coco atau sari kelapa.
Rangkaian acara peringatan 60 tahun Konferensi Asia Afrika (KAA) mulai dimulai hari ini. Sejumlah tamu saat ini sudah hadir melakukan aneka pertemuan di Jakarta Convention Center, Jakarta.
Ayam adalah makanan yang disukai orang Indonesia Baik anak-anak maupun orang dewasa. Daging ayam mudah sekali didapatkan dan diolah sesuai dengan selera.
Cokelat? Semua orang suka. Menyebut cokelat orang akan teringat akan cokelat Belgia. Negeri ini memiliki produk cokelat berkualitas. Seperti Belcolade dan Carat yang sudah menjadi cokelat favorit para pengusaha pastry dan kue Indonesia.
Seiring dengan meningkatnya konsumsi salmon di Indonesia, pemerintah Norwegia dan Indonesia adakan pertemuan bisnis. Dalam acara ini selain pembicaraan kerjasama bilateral juga disajikan aneka hidangan seafood. Sajian diracik oleh chef dari salah satu restoran peraih tiga Michelin Stars.
Di Indonesia saja, banyak makanan yang terpengaruh dengan makanan Tiongkok. Tak hanya bermacam jenis mie dan olahan kedelai, dumpling juga menjadi favorit. Bedanya, dumpling ini lebih beragam dan tersedia dengan pilihan gurih dan manis.
Beralasan karena membantu dirinya menahan rasa sakit karena HIV dan Hepatitis C, IR mengonsumsi ganja. Selain itu IR juga membuat makanan seperti brownies dan cokelat untuk dijual secara online. Bagaimana ceritanya?
Masyarakat Indonesia tentu tak asing dengan makanan bernama tempe. Produk dari olahan kacang kedelai ini begitu disukai tak terkecuali oleh Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Roy Sparingga yang memuji manfaatnya terutama untuk kesehatan.