detikNews
Senjata Kimia Suriah akan Dihancurkan di Albania, Warga Protes Keras
Ratusan orang di Albania menggelar unjuk rasa memprotes rencana penghancuran senjata kimia Suriah di wilayahnya. Penghancuran tersebut dikhawatirkan akan membahayakan warga Albania.
Jumat, 15 Nov 2013 12:25 WIB







































