detikNews
Polisi: WN Malaysia yang Ditahan di Madiun Tak Terkait Teroris
Polres Madiun mengamankan Josni (23), warga Malaysia. Sempat muncul sangkaan dia terkait kelompok teroris. Namun hasil pemeriksaan kepolisian menunjukkan, Josni hanya melanggar aturan keimigrasian.
Kamis, 15 Okt 2009 14:22 WIB







































