detikNews
PBB Desak Myanmar Selidiki Pembunuhan Warga Rohingya
Puluhan pria, perempuan dan anak-anak dilaporkan tewas dalam serangan-serangan terhadap kaum muslim Rohingya di Myanmar. Badan PBB pun mendesak pemerintah Myanmar untuk menyelidiki hal tersebut.
Jumat, 24 Jan 2014 14:59 WIB







































