Sepakbola
Swedia Diyakini Bisa Coba Bujuk Ibrahimovic agar Tak Jadi Pensiun
Zlatan Ibrahimovic sudah mengumumkan pensiun dari tim nasional Swedia tapi Sven-Goran Eriksson meyakini kisah itu belum akan selesai.
Selasa, 26 Jul 2016 14:43 WIB







































