detikFinance
Pertamina EP Aktifkan Kembali Sumur Minyak Tua di Kutai
Pertamina EP menyatakan telah berhasil mereaktivasi atau mengaktifkan sumur suspended (sumur non aktif). Lokasinya berada di struktur South Kutai Lama (SKL) sumur SKL-176, Kutai, Kaltim.
Senin, 22 Agu 2011 13:04 WIB







































